Trending

Tanya & Jawab

Blog

Galeri

Teman jalan

Tour & Travel

Tujuan Wisata

Tags

Nenda Di Anak Krataktau bareng Jarank Pulang

Jarank Pulang
Jarank Pulang, pada 30 Juni 2014, 10.26
di Cari teman jalan

Start: 29 Agu 2014, 13.00

Pulau Anak Krakatau 6°6′0″LS,105°25′0″BT, adalah sebuah pulau volkanik kecil, yang muncul di antara Pulau Sertung (Verlaten Eiland) dan Pulau Rakata Kecil (Lang Eiland) pada tahun 1928, di tempat yang dulunya adalah pantai dengan kedalaman 27 m. Pulau ini adalah pulau termuda di Indonesia.
Pada tahun 1929, pulau kecil ini menghilang lagi, tetapi kemudian muncul kembali bersamaan dengan letusan-letusan pada tahun 1930, dan setelah letusan-letusan hebat dalam Februari 1933 muncul dengan ukuran lebih besar. Pada tahun 1935, pulau ini bentuknya hampir bundar, dengan diameter sekitar 1200 m, ketinggian 63 m dan pada tahun 1940 tingginya 125 m. Pada tahun 1955 pulau ini bertambah ketinggiannya menjadi 155 m dari permukaan laut. Pada tahun 1959 pulau ini meledak kembali dan mengeluarkan asap hitam tebal sampai setinggi 600 m.
Bersamaan dengan aktivitas vulkanik gunung api yang ada di pulau ini, titik tertinggi pulau ini terus meningkat dengan laju 7-9 meter per tahun.
Sumber : http://id.wikipedia.org/wiki/Pulau_Anak_Krakatau
Jadwal Kegiatan :
Jumat, 29 Agustus 2014
20.00 - 22.00 WIB : Meeting Kp.Rambutan
22.00 - 00.00 WIB : Menuju Pelabuhan Merak
Sabtu, 30 Agustus 2014
00.00 - 03.30 WIB : Menuju Pelabuhan Bakauheni
04.00 - 05.00 WIB : Tiba di Pelabuhan Bakauheni kita Istirahat dan sholat Shubuh dulu
05.00 - 06.30 WIB : Perjalanan menuju ke Dermaga canti
06.30 - 08.00 WIB : Tiba di Dermaga Canti, ( Sekalian sarapan masing-masing)
08.00 - 09.30 WIB : Menuju Pulau Sebuku Kecil dan Sebuku besar
10.30 - 11.30 WIB : Explore Pulau Sebuku kecil & Sebuku besar (foto2 & snorkling)
11.30 - 12.00 WIB : Perjalanan ke pulau Sebesi
12.00 - 15.00 WIB : ISHOMA, makan siang, jalan jalan nyantai pulau sabesi
15.00 – 17.00 WIB : Perjalanan Menuju Anak Krakatau
17.00 - 19.00 WIB : Buka Tenda ISHOMA
19.00 - 22.00 WIB : Barbeque & acara bebas (bermodus ria)
22.00 - 05.00 WIB : Istirahat
Minggu, 31 Agustus 2014
05.00 - 07.00 WIB : liat sun rise n poto poto di atas anak gunung krakatau
08.00 - 09.00 WIB : sarapan pagi n masak masak lucu yang lain sambil packing n bongkar tenda
09.00 - 11.00 WIB : Snorkling lagoan cabe Sampai PUASSS....
11.00 - 13.00 WIB : snorkelinh pulau umang umang
13.00- 14.00 WIB : ISOMA di pulau Sebesi
14.00 - 16.00 WIB : Perjalanan ke Dermaga Canti
16.00 - 18.00 WIB : Perjalanan ke Bakauheuni & mampir di Pusat Oleh-Oleh
18.00 - 20.00 WIB : Menuju Pelabuhan Merak
20.00 - 20.30 WIB : Menuju Jakarata SAMPAI JUMPA LAGI Dengan Jarank Pulang
*itenery diatas bersifat tentative sesuai situasi dan kondisi alam yang ga bisa di prediksi
=========================================================================
Untuk Peralatan Pribadi yg dibawa (Min.)
• Obat-obatan Pribadi -- > yg mabok bisa membawa obat-obatan penghilang mabok
• Pakaian ganti untuk 2 hari 1 malam, pakaian hangat
• Drybag
• Topi / payung / Rain Coat
• Sepatu Olah Raga, sandal jepit atau sandal gunung
• Peralatan bersih diri (sabun, sikat gigi, shampo, handuk)
• Sunblok
• lotion anti nyamuk (Menghindari wabah serangan nyamuk)
• PPPK pribadi
• Kamera Pocket ,kamera ander water maupun DSLR (Bernarsis RIA)bila ada
• Alat snorkling jika punya kalau ga punya bisa sewa...
• Alat Masak N makan Kalau ada
==========================================================================
Biaya /Peserta :
Rp 450.000,-/orang (Meeting point Kp. Rambutan )
DP dilakukan saat Pertama Kali Melakukan Pendaftaran Rp. 100.000,-
Include :
1. Transport bus Kampung Rambutan – P.Merak PP
2. Transport Kapal Pel.Merak – Pel. Bakauheuni PP
3. Transport Angkot Pel. Bakauheuni - Dermaga Canti PP
4. Tenda + Alat Masak n Makan
5. Makan 3 x
6. T-shirt Jarank Pulang
7. Kapal Selama di Pulau
8. Simaksi Masuk Kawasan Krakatau
9. Tips Guide Selama Perjalanan
Yang tidak Termasuk
1. Makanan Pribadi
2. Alat Snorkling
Pendaftaran paling lambat 26 Agustus 2014 yahh,,buruann yang mau gabung bisa hubungin langsung Kuota Terbatas :
Term & Condition :
• Kuota minimal keberangkatan Open Trip ini adalah 30 orang. Jika Kuota peserta
tidak tercukupi, hingga H-4 keberangkatan, maka trip akan dibatalkan atau
trip akan tetap diberangkatan dengan penambahan biaya (sharing cost).
• Kuota Minimal 30 Orang.
• Jika Peserta sudah melakukan DP namun batal maka DP Hangus atau tidak
dikembalikan, tetapi dapat diwakilkan kepada orang lain
• Itinerary bersifat tentatif dan dapat berubah dengan menyesuaikan kondisi
alam Apabila ada kejadian FORCE MAJEURE sehingga pendakian ini tertunda atau
batal maka akan dilakukan musyawarah mufakat..
* FORCE MAJEURE : Force Majeure yang dimaksud dalam Perjanjian ini adalah suatu keadaan memaksa di luar batas kemampuan kedua belah pihak yang dapat mengganggu bahkan menggagalkan terlaksananya kegiatan, seperti bencana alam, peperangan, pemogokan, sabotase, pemberontakan masyarakat, blokade, kebijaksanaan Pemerintah khususnya yang disebabkan karena keadaan di luar kemampuan manusia.
========================================================================
CONTACT PERSON :
Poer ( 081585889767 : wa/sms/tlp )
Fauzil ( 08884052382 : wa/sms/tlp )
========================================================================
Cara Pembayaran :
Untuk yg minat d harapkan membayar DP sebesar Rp 100.000,-/orang sebagai tanda jadi
transfer ke nomor rekening:
Bank BCA: a/n Purwanto ( 2702046301 )
DP paling lambat tgl 25 Agustus 2014
Bagi yg udah transfer tolong konfirmasi melalui sms : #Krakatau#NamaKTP#Jumlah transfer#Ukuran Kaos
Contoh : #Krakatau#Fauzi#100000#M
silahkan kunjungi kami
@jarankpulang
www.jarankpulang.com


Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar

Jarank Pulang
Jarank Pulang
Jarank Pulang Sr.
pd. 21 Juli 2014, 16.58

sundulllll

Suka 0

© backpackerindonesia.com