Trending

Tanya & Jawab

Blog

Galeri

Teman jalan

Tour & Travel

Tujuan Wisata

Tags

RAFTING SERAYU DAN JELAJAH DIENG 10 - 12 OKTOBER 2014

iindra
iindra, pada 9 Sep. 2014, 20.56
di Cari teman jalan

Start: 10 Okt. 2014, 13.53

Wisata Dieng tidak hanya seputar Candi Dieng, Telaga Warna, atau Sikunir Dieng. Bagi anda yang gemar olahraga andrenalin, Dieng juga punya alternatif Wisata yang tak kalah menarik yaitu Rafting di Sungai Serayu.
kami dari TITIK ADVENTURE sebuah Travel Organizer membuka trip WISATA DIENG dan RAFTING SERAYU.
Bagi anda yang ingin menguji andrenalin di derasnya sungai Serayu. Anda Wajib mengikuti Program Open Trip Dieng terbaru kami, pada 10 Oktober 2014 nanti.
Berikut Detail Program OpenTrip tersebut:
RUNDOWN ACARA
Hari Pertama .
Jum'at 10 Oktober2014
19.00 - 20.00 : berkumpul di stasiun Jakarta Kota ( Meeting Point )
21.00 - 07.00 : perjalanan menuju purwokerto
Hari Kedua .
Sabtu , 11 Oktober 2014
07.00 - 08.00 : Perjalanan Menuju Base Camp Serayu
08.00 - 09.00 : Welcome Drink, sarapan dan persiapan pengarungan
09.00 - 12.00 : Rafting Time ...
12.00 - 14.00 : mandi, makan siang, dan bersantai di resto kampung serayu.
14.00 - 16.00 : perjalanan ke dieng , dalam perjalanan akan singgah di gardu Pandang Dieng.
16.00 - 18.00 : menikmati Sunset di Candi Arjuna .
18.00 - 21.00 : Makan Malam, cek in Home stay .
21.00 - 03.00 : Acara Bebas .
Hari Ketiga .
Minggu, 12 Oktober 2014
03.30 - 04.30 : persiapan dan perjalanan menuju Sikunir, Tracking Point di desa Sembungan ( Desa Tertinggi di Pulau Jawa)
04.30 - 05.00 : Treking ke puncak .
05.00 - 07.00 : Sunrise Time.... Menikmati Rangkaian Pesona Awal Pagi yg Istimewa, diawali dengan Golden Sunrise - Silver Sunrise Moment .... Selanjutnya, edisi foto - foto dan Explore Panorama bentangan alam yg tersaji di area puncak, dari berbagai moment, suasana dan sudut yg berbeda .
07.00 - 08.00 : turun dari puncak, disambut eksotisme pagi di Telaga Cebong .
08.00 - 09.00 : kembali ke Dieng, Sarapan .
09.00 - 09.30 : menyaksikan pemutaran Film Dokumenter tentang Sejarah, potensi dan keunikan di Dieng di Dieng Plateau Theater.
09.30 - 10.30 : menikmati kawasan Telaga Warna - Telaga Pengilon dari berbagai sudut .
10.30 - 11.30 : Wisata Vulkanik ke Kawah Sikidang .
11.30 - 13.30 : Kembali ke Home stay, Istirahat, Packing .
13.30 - 14.00 : Cek Out dari Home Stay dan Makan Siang .
14.30 - 16.00 : City Tour, Kunjungan ke Pusat Oleh-Oleh dan makanan Khas Wonosobo - Dieng, dapat juga wisata kuliner ( Mie Ongklok, Dll )
16.00 - 19.00 : Perjalanan Menuju Stasiun Purwokerto .
19.00 - 20.00 : Perjalanan Menuju Jakarta
20.00 - 01.30 : Sampai jakarta dan Acara Selesai, See You Next Trip Smile
FASILITAS
- Transportasi PP Jakarta - Purwokerto
- Kendaraan antar jemput dari Purwokerto ke Dieng dan Tour Obyek
- Tiket Masuk Obyek Wisata Dieng
- Penginapan (Homestay Pemandu Wisata (Guide lokal Dieng)
- Rafting Sungai Serayu
- Peralatan Rafting
- Team rescue
- Konsumsi selama acara
- Snack ringan & soft drink
- T-Shirt
- Merchandise lainnya
Doorprice
- Daypack
- Sleeping Bag
- Merchantdise
- T-Shirt Exclusive TITIK ADVENTURE ( 10pcs )
Perlengkapan Pribadi :
- Daypack
- Jaket (pakaian hangat)
- obat-obatan pribadi .
- sarung tangan .
- sendal / sepatu trek ( lebih dianjurkan)
Harga Per Orang : - Rp. 830.000,- ( Meeting Point Stasiun Jakarta Kota )
- Rp. 730.000,- ( Meeting Point Stasiun Purwokerto )
Syarat dan Ketentuan:
1. Kuota minimal keberangkatan open trip ini adalah 25 orang. Jika kuota peserta tidak tercukupi, hingga H-7 keberangkatan, maka trip akan dibatalkan atau trip akan tetap diberangkatkan dengan penambahan biaya (sharing cost ).
2. Melakukan DP 50% dari total pendakian .
3. Semua pembayaran hanya dilakukan melalui No Rekening Bank resmi kami, yaitu:
Bank Negara Indionesia (BNI) Cabang Gandaria
Nomor Rekening : 0277023806 A/n Sutan Syahril
4. Pembayaran (DP & Pelunasan) tidak dapat dikembalikan, kecuali peserta mencari pengganti .
5. Itenerary bersifat tentatif dan dapat berubah dengan menyesuaikan kondisi alam .
Note :
- kuota maksimal acara 30orang .
- seluruh peserta diharapkan untuk memperhatikan setiap detail acara yg kami buat, kegiatan di luar itenerary dan include masuk kedalam biaya tambahan sendiri .
- keterlambatan peserta saat meeting poin tidak ada penangguhan .
CONTACT PERSON :
HP : 083898545436
Whatsaap : 088213092434
BBM : 7518FDB9
EMAIL : titikadventure [at] gmail [dot] com
Follow : @Titik_Adventure
Blog : titikadventures.blogspot.com
Sutan Syahril .
HP : 089685086356 ( Telp/whatsapp)
BBM : 768B257C
EMAIL : sutansyahril01 [at] gmail [dot] com
Follow : @sutansyahril_


Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar

wahzuw bna
wahzuw bna
wahzuw bna Newbie
pd. 14 Sep. 2014, 9.05

mnrut ane.. plg bagus k dieng akhir agustus.. selain pas ada Dieng Culture Festival jg bs hunting embun beku...

Suka 0
iindra
iindra
iindra Newbie
pd. 14 Sep. 2014, 0.54

[quote=betty_broz]dhuhhh..jangan oktober donkk...[/quote]

mba betty bisa nya kapan and untuk brapa orang ?
klo memang masanya banyak untuk waktu bisa di atasi mba, hehehe

Suka 0
betty_broz
betty_broz
betty_broz Jr.
pd. 10 Sep. 2014, 22.28

dhuhhh..jangan oktober donkk...

Suka 0

© backpackerindonesia.com