© backpackerindonesia.com
Start: 2 Des. 2016, 16.00
Teluk kiluan – Lampung
Area teluk kiluan berbatasan dengan samudra hindia adalah salah satu spot terbesar migrasi lumba-lumba diasia. Terletak di pesisir lampung bagian selatan kec.lumbayan kab.tanggamus, provinsi lampung. Meskipun cenderung sulit dijangkau karna kondisi jalan yang rusak, teluk kiluan menyimpan salah satu keindahan alam indonesia. di teluk ini terdapat pulau kecil, masyarakat sekitar sering menyebutnya dengan pulau kelapa-kiluan. Pulau ini memiliki pantai dengan pasir putih yang memagarinya. Wisatawan dapat menikmati suasana dipulau ini dengan kegiatan-kegiatan hunting photo seperti, landscape view ,sunset, berenang ditepi pantai, dan kegiatan lain untuk mengisi waktu liburan.
Dolphin Tour – Teluk Kiluan
Tidak jauh dari lepas pantai teluk kiluan, pada pagi hari kita dapat melihat gerombolan lumba-lumba yang bermigrasi dikawasan perairan teluk kiluan, lumba-lumba yang hidup bebas dihabitat nya berenang dan mencari makan dikawasan ini adalah jenis lumba-lumba hidung botol dan paruh panjang. Dengan perahu jukung dolphin tour, pagi hari wisatawan akan diantarkan kelepas laut teluk kiluan untuk melihat langsung lumba-lumba yang bermigrasi di lepas teluk kiluan.
Kolam Laguna – Teluk Kiluan
Selain pulau dan pantai pasir putih, di desa teluk kiluan kita dapat menemukan sebuah kolam laguna, yaitu sebuah kubangan kolam yang terbentuk alami menjadi sebuah kolam di tepi karang, karang membatasi antara lautan dan kolam laguna, air yang terus mengalir dari pinggiran karam ke dalam kolam kemudian keluar dari sisi lain pinggiran kolam menjaga kejernihan air laut yang ada dikolam laguna.
Price Packet
*Rp 595.000/Pack – Start Merak
Include :
- Tiket Penyebrangan Ferry : Merak-Bakauheni PP
– Transportasi Carteran AC Bakauheni - Teluk Kiluan PP
– Penginapan Pondok Pantai.
– Pinggir Pantai
– Makan 4 Kali
– Perahu Jukung (Dolphin Tour)
– Life Jacket
– Barbeque
– Biaya retribusi masuk pulau dan Kolam Laguna.
– Guide lokal
Exclude :
– Pengeluaran pribadi diluar paket yang tertera.
ITINERARY
H.1 JUMAT 02 DES 2016
23.00 Meeting point Pelabuhan Merak – @Dunkin Donut.
24.00 Penyebrangan Merak Bakauheni
H.2 SABTU 03 DES 2016
00.00 Penyebrangan menuju Pelabuhan Bakauheni
04.00 Tiba di Pel.Bakauheni
09.00 Tiba didesa kiluna, chec-kin penginapan,
10.00 Istrahat, Free Agenda
12.00 Makan siang
13.00 Tracking menuju laguna
15.00 Menuju pulau kiluan
17.00 Sunset View di pulau kiluan
18.00 Kembali ke Home Stay, Makan Malam
19.00 Makrab, Barbeque,
H.3 MINGGU 04 DES 2016
05.00 Bangun pagiSarapan, persiapan hunting dolphin dan pembagian jukung
06.00 Dolphin Tour
09.00 kembali kepenginapan
10.00 Bersih-bersih,Packing,Checkout Penginapan, kembali menuju
Pel.Bakauheni, dalam perjalan akan singgah untuk makan siang lalu belanja
oleh – oleh Yen-yen di Teluk Betung.
15.00 Penyebrangan menuju Pel.Merak – Menuju Jakarta.
19.00 Tiba di pelabuhan merak.End Trip. Peserta ke tempat tinggal masing-masing.
Note : Itinerary dapat berubah sewaktu-waktu dalam kondisi forcemejured.
PENDAFTARAN :
Rossy 0813 8775 3163 (Call/WhatsApp Only)
*Booking Seat mengirimkan Foto KTP, No Tlp, Alamat email ke CP Booking Seat
*Booking Seat wajib transfer Down payment sebesar Rp 250.000,- selambatnya 2 hari setelah Booking Seat
*Pelunasan total paket H-1.
*Down payment/Booking dan Pelunasan di transfer
ke Rek BCA No : 6280487528
a.n Reynhard Rossy N.Siahaan
*Bukti transfer difota dikirim ke kontak pendaftaran via whatsapp.
So take the trip and find some lovely place to get lost..
Best regards,
jejaktraveler.com
twitter : @jejaktraveler
IG : jejak.traveler
FB Page : Jejaktraveler
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com