© backpackerindonesia.com
Hai traveller sejati, jangan jauh jauh wisata alam ke luar negeri karna aku mau menunjukkan surga alam terindah di sumut, samosir. Apa kalian pernah ada dipuncak gunung dan gunung yang yang kalian pijak ternyata membentang sebuah lingkaran yang sangat menakjubkan. Dan sedangkan kalian dipuncak, gunung itu mengelilingi hamparan sawah dan perkampungan yang begitu hijau. Bahkan danau toba yang kalian lihat selama ini hanya genangan oval ternyata memiliki kelokan kelokan yang unik dan ikut dikelilingi oleh gunung. Ayo, ke samosir dan explore GUNUNG PUSUK BUHIT. Taklukkan anak dari Gunung toba ini, jangan pernah datang kesini kalau anda tidak merasakan sensasi surga ciptaan Tuhan.
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com