© backpackerindonesia.com
Start: 1 Maret 2016, 1.21
"PAKET BACKPACKERAN SINGAPORE 2 HARI 1 MALAM"
Kabar gembira buat para backpacker di mana saja berada.
Sesuai dengan namanya, tentu saja dalam paket ini kami menggunakan fasilitas yang sangat minim, seperti :
1. Menggunakan pesawat low cost tentu saja kelas ekonomi.
2. Menginap di hostel bukan HOTEL, dengan kamar asrama/dormitory
3. 1 kamar bisa ber 4,6,8 atau lebih tergantung kondisi pada saat booking, tapi satu orang dapat 1 bed
4. Hotel ga punya lift, jadi harus turun naik tangga 2-3 lantai
5. Sarapan pagi dengan roti,sereal, susu, teh atau kopi saja, jangan berharap ada nasi goreng, bubur ayam, siomay, gorengan dll ya.
6. Untuk keliling kota, kita jalan kaki dan menggunakan transportasi umum seperti MRT atau LRT. Kita gak maen nyewa mobil, untuk hemat biaya.
Tapi, walaupun begitu, keuntungan paket ini adalah :
1. Harga sangat murah sekali
2. Jadwal sudah pasti jadi, dengan min. kuota 5 orang.
3. Itinerary lengkap,
4. Dokumentasi all day
5.Bisa dapat teman baru, karena tour ini sifatnya open trip.
6. Mendapat pengalaman seru selama perjalanan pastinya.
Berikut itinerarynya :
Hari 1:
Cangi Airport, Merlion Park, Esplanade, Marina Bay Sand Fountain Show, photo spot di Garden by The Bay, dan Orchard road.
Hari 2 :
China Town Market, Mustofa Center Litlle India, Bugis Market, Changi Airport
Harga Weekday : 1.700.000
Harga Weekend : 2.000.000
Sudah termasuk:
- Tiket Pesawat PP (bila sudah punya tiket pp sendiri harga di atas dikurang 800.000)
- Hostel 1 malam (breakfast 1x)
- City tour by MRT
- Sentosa monorail
- Guide + Dokumentasi all day
Belum termasuk :
- Airport Tax, Asuransi Perjalanan and handling airport
- Pengeluaran pribadi (excess bagasi, telepon, internet, room service, minibar, laundry dll)
- Tour diluar paket/itin- Tour diluar itin
- Tips Guide $7/2hari
Jadwal keberangkatan rutin 2x setiap bulan
So, buruan daftarkan diri anda atau kelompok anda.
Hubungi kami segera untuk informasi lebih lengkapnya.
Atau cek weblog kami untuk daftar paket lainnya
atoztourtravel.blogspot.com
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com