© backpackerindonesia.com
Start: 10 Nov. 2016, 17.00
Halo gan saya mau ajakin nanjak salak, lokasinya ada di kota hujan Bogor.Berikut itinerari yang saya sadur daripara sesepuh yang udah nanjak kesana. Itin belum final, menerima koreksi kok ya
Day-1, Jumat 11 November 2016
20.00-21.00 : Kumpul di Meeting Point Kp Rambutan.
21.00-24.00 : Perjalanan bus Kp rambutan - Cidahu.
Day-2, Sabtu 12 November 2016
00.00-01.00 : Perjalanan Cidahu - basecamp.
01.00-06.00 : Istirahat/tdr di basecamp.
06.00-07.00 : Sarapan & persiapan pendakian.
07.00-15.00 : Start pendakian basecamp - Puncak Bayangan/Puncak Salak ( Camp ).
15.00-21.00 : Buka tenda, masak2, istirahat dan malam keakraban.
21.00-05.00 : Tidur
Day-3, Minggu 13 November 2016
05.00-07.00 : Bangun dan sunrise ria di puncak salak.
07.00-10.00 : Masak2 dan beres2 persiapan turun gunung.
10.00-16.00 : Turun gunung menuju basecamp.
16.00-18.00 : Istirahat dan bersih2.
18.00-19.00 : Perjalanan basecamp - cidahu.
19.00-22.00 : Perjalanan cidahu - kp rambutan.
BUDGET :
Hitungan kasar antara 150.000 - 200.000 (Detail diskusi bareng-bareng setelah tim inti kebentuk.Ini hanyalah prakiraan)
1. Transportasi Kp Rambutan-Cidahu PP IDR 25,000 - 30,000 sekali jalan
2. Transportasi Carter Cidahu-basecamp PP IDR 20,000 sekali jalan
3. Simaksi dan Asuransi TNGHS +/- IDR 10,000
4. Patungan gas mate IDR 10,000
5. Patungan logistik IDR 30,000 / orang (opsional mau bawa logistik sesuai selera juga monggo)
SIAPA YANG BISA JOIN DI TRIP NANJAK INI :
1. Yang biasa nanjak dan ngerti basic mountaineering dan manajemen perjalanan. Maaf kalo yang pertama nanjak ga disarankan? Kenapa soalnya ini trip kita semua belum saling mengenal, dan minimal setiap orang bisa menjaga dirinya sendiri dan ngerti persiapan basic dasar, sehingga tidak merepotkan satu sama lain. Iya sih namanya tim kudu bareng-bareng dan seia-sekata, tapi kalo pada baru kenal belum tentu karakternya baik dan mau kita repotin
:victory:
2. Yang gak manja dan tegar kalo dihajar hujan badai ditrack pendakian
3. Punya alat pendakian tenda, nesting, kompor, fly sheet (salah satu juga boleh,sisanya bisa dirembukin bareng-bareng)Kalo ga ada nanti mau usaha mau minjem ga cuma modal omongan atau php aja
4. Susah seneng ditanggung bersama, dan bukan tukang ngeluh :dugem:
THINGS TO BRING :
- Carrier / Daypack ukuran 35L-60L. (Wajib)
- Pakaian ganti. (Wajib)
- Jaket Tebal berbahan polar / sweater. (Wajib)
- Jas Hujan / Ponco. (Wajib)
- Sleeping Bag. (Wajib)
- Matras
- Peralatan makan, berupa piring atau food container, gelas, dan sendok pribadi.
- Toiletries, berupa tisu kering dan basah.
- Obat-obatan pribadi. (Wajib)
- Botol minum / water bladder.
- Penerangan, berupa senter atau headlamp dan baterai cadangan.
- Topi / sunglass / sunblock.
- Sarung tangan polar.
- Kaos kaki. (Wajib)
INFORMASI LEBIH LANJUT :
WHATSAPP/ CALL 087770568877
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com
pd. 31 Okt. 2016, 16.26
sayang banget udah full yahhh :~
Balas Suka 0pd. 21 Okt. 2016, 12.19
open for waiting list only
Balas Suka 0pd. 17 Okt. 2016, 12.17
[quote=dew godewgodew]maaf gan, masih bisa ikut ga?? saya sms,dan wa ko ga dbls ya??[/quote]
masih bisa gan saat ini status peserta baru 3 yaa....
Balas Suka 0pd. 16 Okt. 2016, 7.04
maaf gan, masih bisa ikut ga?? saya sms,dan wa ko ga dbls ya??
Balas Suka 0pd. 14 Okt. 2016, 17.38
[quote=gputri92]Mbak, kok nomornya gak bisa ditlp dan di whatsapp?
Mungkin ada id line?[/quote]
Aktif kok kak :)
Balas Suka 0pd. 14 Okt. 2016, 9.05
Mbak, kok nomornya gak bisa ditlp dan di whatsapp?
Balas Suka 0Mungkin ada id line?
pd. 13 Okt. 2016, 12.22
:nyimak:
Balas Suka 0pd. 10 Okt. 2016, 12.14
masih ada slot yuks
Balas Suka 0pd. 6 Okt. 2016, 2.16
[quote=Lupino]FYI,
Jalan Raya Sukabumi itu masih dicor, Sabtu lalu ane dr Cicurug ke Ciawi aja 5 jam.
Jadi mending ke Javana Spa (Posko Pendakian Cidahu) itu naik Grab dr Stasiun Bogor dan jangan lupa dikasih note Via Cijeruk. Itu sekitar 120anribu. Mayan kalo dibagi 4-5 orang mah hehe hehe.
Kalo ingin tetap lewat Jalan Raya Sukabumi usahakan lewatinnya diatas jam 12 malam. Angkot dr pertigaan Cidahu ke kedalam itu baru ada jam 4 subuh. Jadi pasin aja waktunya biar ga nunggu lama di pertigaan Cidahu.
Kalo carter jangan mau lebih dr 100ribu yah dr Pertigaan Cidahu ke Javana Spa[/quote]
Thanks for such an additional information. Will be decided
Balas Suka 0pd. 6 Okt. 2016, 2.15
[quote=raden_djimat]saya nubiee kaaakk,,boleh ikut??[/quote]
Nubie minta bantuannya suhu...
*sungkem sama sepuh gunung*
Balas Suka 0