© backpackerindonesia.com
Start: 16 Agu 2017, 0.00
Ekspedisi Pulau Alor with Marischka Prudence and Ferry Rusli (5D4N)
16 – 20 Agustus 2017
Kode Trip :
Type : Wisata Mata, Budaya, Alam, Pantai, Kuliner, Snorkling dan Fotografie
Durasi : Trip 5 hari 4 malam
Pelaksanaan : Kapan Aja Bisa
Pulau Alor selain memiliki keindahan Alam yang dapat dilihat secara langsung didaratan dan dipantai, juga memiliki keindahan Alam dibawah laut berupa ikan-ikan langka nan indah serta karang dan tumbuhan-tumbuhan laut yang begitu mempesona. Alor juga merupakan salah spot diving dan snorkeling yang wajib dikunjungi selain Raja Ampat, Anambas, Togean, Wakatobi dan Derawan
Sengaja kami dari tukangjalan.com mengajak sobat jalan semua untuk mengeksplore keindahan negeri Nusa Kenari/Negeri Seribu Moko. Sebuah kepulauan yang masih perawan dan jarang dikunjungi oleh wisatawan dalam negeri.
Itinerary
Hari 1 (LD)
Penjemputan di Bandara Mali, menuju Pantai Daire, Pantai Batu Putih, dan Pantai Mali.
Hari 2 (BLD)
Snorkeling & Island Hopping (Pulau Buaya, Pulau Ternate dan Pulau Kepa).
Hari 3 (BLD)
Snorkeling & Island Hopping Pulau Pantar (Liang Lolong, Jawa Toda) dan Pulau Pura. Kemudian ke Uma Fanja untuk melihat Al'Qu'ran berusia ratusan tahun yang terbuat dari kulit kayu.
Day 4 (BLD)
Mengunjungi Desa Monbang dan Desa Takpala, kemudian ke sumber air panas Tuti Adagae.
Hari 5 (B)
Belanja oleh2 kemudian diantar ke bandara
NB: Susunan acara dapat berubah menyesuaikan kondisi alam, cuaca, jalanan, dll.
Biaya Paket hanya Rp 3.650.000/orang
Min 10 orang
Fasilitas :
Guest House AC 4 malam
Makan sesuai itinerary
Tiket Masuk Wisata
Guide Lokal
Mobil untuk Overland
Kapal Hoping Island
Non Fasilitas :
Tiket Pesawat PP
Snorkle Gear
Biaya Tari Lego2 dan Cakalele (sharing)
Porter Barang
Biaya lain d luar Fasilitas
Tips Guide, Supir
Syarat dan Ketentuan :
1. Peserta tidak mempunyai riwayat kesehatan yang membahayakan diri sendiri atau peserta lain
2. Harga akan menyesuaikan dengan jumlah peserta bila kurang dari 10 orang.
3. Apablia peserta membatalkan keikutsertaannya maka uang Pendaftaran akan hangus, kecuali dia mendapatkan pengganti peserta maka tidak ada uang yang hangus.
4. Jadwal bisa berubah tergantung cuaca, kondisi lalulintas dan keadaan lain.
5. DP akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan dari pihak kami karena sesuatu hal.
6. Panitia tidak bertanggungjawab atas kebatalan, keterlambatan pesawat dan kapal laut atau segala sesuatu yg bersifat force majour
7. Peserta di anggap mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas.
Tata cara ikutan trip ini :
1. Bayar DP Rp 1.500.000/orang atau Lunas as Commitment fee dimulai dari Notes/event ini di publish atau bisa juga langsung melunasi full.
2. Melakukan konfirmasi pembayaran via email dengan melampirkan bukti transfer beserta:
a. Destinasi Trip dan tanggal :
b. Nama :
c. Email :
d. No hp :
e. No hp orang rumah :
f. Account twitter / IG :
g. Account fb :
Untuk point a s.d. e wajib diisi
3. Pelunasan paling lambat H-8
4. Pendaftaran ditutup H-8 atau setelah quota maksimal terpenuhi
5. Pembayaran bisa ditransfer ke :
- BCA No. 5405027761 a/n : Dwinanto Prasetyo
- Mandiri No. 1270000110799 a/n : Dwinanto Prasetyo
CP : Mentari 085810697553, Simpati 081315890191, XL 087808116852
WA / LINE : 082213546018 ; 087808116852 / 085810697553
PIN BB : 2BA4E9C1 / 52BDD3B1
Email : tuk4ng.jalan@gmail.com
Alamat : Jl. Tb. Simatupang Kav. 39 Pasar Minggu, Jakarta Selatan / Jl. Oscar 1/33 Pamulang, Tangerang Selatan - INDONESIA
Organize : Trip Planner (Dalam dan Luar Negeri), Outbound, Rafting, Gathering, Seminar, Wisata Sekolah Field Trip, Honeymoon Trip.
www.TukangJalan.com
Kalo bukan jalan sekarang, kapan lagi?
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com