© backpackerindonesia.com
Start: 1 Sep. 2017, 23.00
Setelah beberapa SC ane berjalan lancar seperti
- Bandung
- Jogja
- Sawarna
- Bromo
- Semak Daun
- Pulau Pari
- Pulau Harapan
- Bukit Alesano
- Merbabu
- Semeru
Kali ini ane mau ngajakin Camping ceria di Pulau Sepa or Pulau Perak
Rincian Biaya
PP Muara Angke/Kali Adem - P.Harapan = 120.000
PP P.Pramuka - P Sepa + keliling Pulau Buat Snorkeling = 900/15 org = 60.000
*) ini di bagi sesuai jumlah peserta yg ikut
Simaksi Pulau Perak or Sepa = 25.000 (update 2016)
Patungan Logistik + Air Galon = 40.000
Alat Snorkeling 35.000/hari/set
Total Pengeluaran : 120+60+25+40+35 = 280.000 *)
245.000 ( Belum alat Snorkeling bagi yang ga mau sewa )
Untuk Peralatan Camping sudah ada
- 2 Tenda
- 2 Kompor Portable
- 1 Set Nesting
Sisanya di bicarain di grup nanti , Pengeluaran di atas akan bisa berubah sesuai dengan kondisi dilapangan nnti, yang pasti setiap pengeluaran akan di catat dan di hitung saat sebelum balik , sisa dan kekurangannya dibicarakan bersama.
Untuk Bukti Keseriusan ane mintain DP yahh 120.000 buat booking kapal ke Kali adem nya soalnya mengingat Long Weekend libur lebaran takut penuh hehehe
02 September 2017
06.00 - 07.00 Kumpul di dermaga pelabuhan
07.30 - 10.30 Perjalanan ke Pulau Harapan
10.30 - 12.00 Rehat Sejenak / yang mau makan silahkan
12.00 - 12.30 Solat Dzuhur
12.30 - 15.00 Hoping Pulau Gosong + Snorkeling 3 Spot Pulau ( Pulau Genteng ,Pulau Macan,Pulau Bintang)
15.00 - 15.30 Solat Ashar
15.30 - 16.30 Menuju Pulau Bulat
16.30 - 17.00 Buka tenda di Pulau Sepa or Perak
17.00 - 18.00 Menikmati Sunset, Foto2 .
18.00 - 19.30 ISHOMA
19.30 - 20.30 Masak untuk makan malam
20.30 - 21.30 Modus time
21.30 - Bebas
03 Oktober 2016
04.30 - 05.00 Solat Subuh
05.00 - 06.30 Hunting Sunrise
06.30 - 07.30 Masak untuk makan pagi
07.30 - 08.00 Bongkar Tenda + Bersih bersih
08.00 - 09.30 Hopping Pulau Bira + Pulau Dolphin
09.30 - 10.30 Kembali ke Pulau Harapan, Persiapan Pulang
10.30 - 13.30 Perjalanan Pulang ke Jakarta
*itin bersifat tentatif dan bersifat kondisional yang akan menyesuaikan situasi dan kondisi alam
Bagi yang berminat join atau Untuk informasi lebih lanjut bisa menghubungi:
1.Dimas (TS) = 0857-1471-8042 ( WA/SMS)
2. IG = backpacker.rutok
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com
pd. 29 Agu 2017, 14.17
Udh brp org pak yg ikut?
Balas Suka 0