© backpackerindonesia.com
Start: 13 Agu 2013, 3.00
Berhubung masih penasaran dengan bawah laut perjalanan sailing trip kemarin, saya mau ngajak teman2 yg mau ikut sailing trip lombok-komodo part II
Sailing trip pertama 3-7 july 2013 yang lalu, dan alhamdulillah sukses, dan saya lebih banyak mengeksplorasi lombok-flores (manggarai barat) selama 11 hari hahaha (cuti kerja)
OK lanjut aja ke trip nya,
Ingat sistemnya LOB (Living on Boat) bukan berarti hidup dikapal cepat mulu selama berhari-hari
TAPI kita bisa pindah2 tempat tidur alias bisa berhenti dimana pulau yang bisa dijadikan tempat tinggal, bisa camping di pulau ataupun di istirahat di kapal cepatnya udah enak kok , karena di kapal disediakan kasur dan bantal
Foto2 lisensi by Adhitya Fajar dan Danan :
Ingat sistemnya LOB (Living on Boat) bukan berarti hidup dikapal cepat mulu selama berhari-hari
Foto hasil trip 3-7july kemarin :(foto saya pribadi)
Itinerary
13 November 2013
Lombok - Gili Bola
14 November 2013
Gili Bola - Moyo Island - Satonda Island - Gili Laba
15 November 2013
Gili Laba - Pink Beach - Kalong Island - Komodo Island - Rinca Island
16 November 2013
Rinca Island - Kelor Island - Labuan Bajo
17 November 2013
Labuhan Bajo - Jakarta (hari terakhir akan dikoordinasikan untuk tempat tinggal dan juga bagi yg mau eksplore spot ditempat terdekat)
ada beberapa spot yang akan dikunjungi lainnya yaitu Manta Point, Karang Makassar
Nah, beberapa aktivitas yang bisa dilakukan antara lain snorkeling (yaiyalah ampe dongo dah tuh ketemu air laut ahaha) , yg mau diving monggo , trekking , jepret-jepret udah pasti dll
Option tambahan buat yang punya banyak uang
Sebelum keberangkatan, kita dapat berwisata dahulu di Lombok,dengan mengunjungi tempat tempat terkenal disana, seperti Pantai Senggigi, Kuta Gili Trawangan, Gili Meno, Gilli Air,Gili Kondo, Pantai Pink, Pantai Senggigi,Pantai Nifah, Malimbu, Pantai Sire, Gili Gede, Gili Rengit, Pantai Elaq-elaq, Gili Nanggu, Pulau Kenawa, Gili Ptelu, Gili Tangkong, tapi menurut saya masih yang paling alami,indah,banyak terumbu karang dalam laut dan jinak ikan-ikannya ya di Gili Sudaq.
Biaya Rp 490.000/Day/Pack termasuk 3xspot, makan 3x,Penginapan AC, dan Kendaraan. atau kalo mau ya bayar sendiri-sendiri aja deh
NB:
• BUDGET : Rp 1.950.000/orang (dibuletin biar gampang) dengan melakukan DP sebesar Rp 950.000 ke no rekening : BNI a/n Aditya Fajar R : 0277138772
Bagi yang mau nanya detail2 monggo sms saya/pm ke fb saya aditya [dot] fajar182 [at] yahoo [dot] com /mention di twitter @adhitya_fajarr .
• DP bisa dilakukan dari tanggal acara ini di informasikan sampai November 2013
• Terakhir Pelunasan sampai saat meeting point (lebih baik secepatnya aja biar enak) hhe
• maaf DP tidak bisa dikembalikan kecuali digantikan oleh peserta lain, demi kenyamanan bersama dan peserta dianggap FIX setelah melakukan DP atau lunas.
• maksimal 20 seat, tapi kalo keramean kaya mau tawuran
FASILITAS YANG DIDAPAT :
1. Antar jemput Bandara/kota - Pelabuhan
2. Boat (udah pasti dong masa mau berenang) X_X
3. Penginapan diatas kapal/ LOB (Bukan berarti dikapal mulu) kapal juga bersandar dan g jauh dari pulau
4. Makan 12x.
TIDAK TERMASUK DIDALAMNYA ADALAH :
1. Tiket pesawat (saat in 2jutaan PP)
2. Air port Tax
3. TIPS (Seikhlasnya)
4. Guide,
5.Snorkeling set (Saya ada beberapa set saja)
6. akomodasi di Lombok dan Labuhan Bajo
Beberapa hal yang WAJIB dilakukan :
1. Tata krama kepada masyarakat sekitar
2. Dilarang keras membuang sampah sembarangan. Jika ketahuan akan saya ditegur.
3. Dilarang keras membawa Hewan,ataupun bagian dari pulau.
4. Bawa peralatan pribadi dan obat pribadi yang g punya alat snorkeling saya ada kok
CP : ADHITYA FAJAR 08787-134-0322 / 08999175817 untuk Whatsapp dan line
PIN BB 284DC701
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com
pd. 8 Agu 2013, 22.47
ok.. salam
Balas Suka 0pd. 8 Agu 2013, 11.54
Lirik dulu brow..
Balas Suka 0Salam kenal ya..
Salam Nge-Bolang..
pd. 7 Agu 2013, 16.29
yang sudah dicatat spotnya di ittin, PASTI dikunjungi. thanks
Balas Suka 0pd. 7 Agu 2013, 16.28
yaaaaaaaa termasukkkkkk
Balas Suka 0pd. 6 Agu 2013, 5.18
termasuk explore ke moyo ga ya :~
Balas Suka 0pd. 5 Agu 2013, 22.06
:haha: iya bang onad, gk nyesel naik di gili lawa. dan satonda yah, demi foto bagus :p
dan jangan tegang lagi lu bang, kalo ketemu komodo :keren:
Balas Suka 0pd. 5 Agu 2013, 16.36
sukses untuk tripnya brur... gak nyesel deh kesono, apalagi di gili laba wwoooowww fantastik :jempol:
Balas Suka 0pd. 5 Agu 2013, 13.09
normalnya cuti itu 3 hari tgl 13,14 dan 15 november bagi yg kerjanya daily
Balas Suka 0kalo shift beda lagi hhe
pd. 5 Agu 2013, 13.05
ok bray, silakan atur cuti dulu :haha:
Balas Suka 0pd. 5 Agu 2013, 10.58
ijin nyimak sekalia itung itungan cuti hehe.
Balas Suka 0