Trending

Tanya & Jawab

Blog

Galeri

Teman jalan

Tour & Travel

Tujuan Wisata

Tags

Part III 3 Pulau (Kelor, Cipir, Onrust) JELAJAH SANTAI 8 Desember 2013

PRLN
PRLN, pada 6 Nov. 2013, 8.29
di Cari teman jalan

Start: 8 Des. 2013, 1.00

yuhuuu sahabat backpacker dan travellers. . .
bosyen weekend pergi ketempat-tempat itu aja ?
mari-mari merapatkan barisannya buat nge JELAJAH SANTAI dikepulauan seribu.
rencananya kita mau ngadain JELAJAH SANTAI 3 pulau
hari/tgl : minggu/8 Desember 2013
budget : 95.000/pax
kuota : 20-50 orang
include :
- transport perahu jelajah 3 pulau
- snack/makanan ringan
- air mineral
- welcome drink
- tiket masuk wisata
- materi wisata sejarah
- dokumentasi
- hadiah games (bila beruntung)
- gebetan baru (jika berjodoh )
chek-chek bebi chek for rundownnya
Berikut Itinerary-nya :
Minggu, 13 oktober 2013
- 07:00 - 08:00 : Meeting point di muara kaml.
- 08:00 - 08:30 : Perjalanan Menuju pulau Kelor
- 08:30 - 10:00 : Sampai di pulau kelor,
hunting foto,explore benteng bersejarah,main air (kita basah-basahan )
- 10:00 - 10:30 : Perjalanan dilanjutkan ke pulau Cipir.
- 10:30 - 12:00 : Sampai di Pulau cipir, berfoto bersama
- 12:00 - 12:30 : Lanjut ke pulau Terakhir Pulau Onrust.
- 12:30 - 13:00 : Explore pulau Onrust.
( Penjara Jepang, Makam, Museum)
- 13:00 - 14:00 : ISHOMA dan acara bebas
- 14:00 - 15:00 : kumpul depan prasasti,foto bersama,berkenalan kiri- kanan,ngegames.
- 15:30 : Sayonara peserta JELAJAH SANTAI
jangan khawatir,jalur akses menuju muara kamal kita sediakan :
*Akses menuju dermaga Muara Kamal-Jakarta Utara :
1. Transjakarta menuju Kalideres turun shelter/halte Rawabuaya (Rp.3.500), naik
angkot carry plat hitam ke Muara Kamal sampai mentok Muara Kamal atau Tempat
Pelelangan Ikan (Rp.6.000), jalan kaki menuju dermaga Muara Kamal.
2. Bis apapun yang jurusan Kalideres turun di Perempatan Cengkareng
(ciri ada Ramayana), naik angkot carry plat hitam ke Muara Kamal sampai
mentok Muara Kamal atau Tempat Pelelangan Ikan (Rp. 6.000),jalan kaki menuju
dermaga Muara Kamal. arah dari depok dan sekitaran bisa naik patas 81 atau
deborah ac
3. Dari arah Tangerang naik angkutan apapun yang menuju Grogol, turun di
Perempatan Cengkareng (ciri ada Ramayana), naik angkot carry plat hitam ke
Muara Kamal sampai mentok Muara Kamal atau Tempat Pelelangan Ikan
(Rp.6.000),jalan kaki menuju dermaga Muara Kamal.
4. Taksi sampai Tempat Pelelangan Ikan Muara Kamal, jalan kaki menuju dermaga
Muara Kamal. Jika Peserta tidak mengetahui rute dari tempat asal menuju
transit, bisa menanyakan ke panitia. Panitia siap membantu.
Hal2 yg sebaiknya perlu dibawa :
1. Pakaian pantai (basah2an) bagi yg mau mandi
2. Kacamata hitam
3. P3k
4. Sunblock
5. Makanan ringan/bekel nasi
6. Camera
7. Sandal trekking no kets,high hels,etc (cari sesimple mungkin Wink)
berhubung limited seat,kita melayani pembayaran :
1. FIRST DP (DOWN PAYMENT) FIRST SEAT. Down Payment tidak bisa dikembalikan,
tetapi dapat dipindah tangankan).
2. Pembayaran DP Rp.50.000 paling lambat 30 november 2013
pembayaran pelunasan terakhir tgl 5 desember 13
(sesudah atau sebelum transfer mohon konfirmasi ulang)
3. nomer rekening dikirim via bbm,wa,atau sms.
more info :
- puput (WA : 081315988929/297133aa)
- kharaz (08994111646/28f77bd7)


Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar

© backpackerindonesia.com