Trending

Tanya & Jawab

Blog

Galeri

Teman jalan

Tour & Travel

Tujuan Wisata

Tags

Mahakarya Situs Padang Cianjur

winnymarch
winnymarch, pada 14 Nov. 2013, 2.47
di Blog

Saya mau ke Situs Padang weekend ini, begitu kataku kepada beberapa teman yang dengan setia mendengar ocehanku. Dengan polosnya mereka berkata? Kamu mau ke Padang ya Winny? Mendengar pertanyaan aneh dan ajaib membuatku tertawa sekaligus miris. Karena namanya Situs Padang maka orang mengira Situs Padang berada di Sumatera Barat, padahal Situs Padang berada di Cianjur, Jawa Barat.

Ah rupanya banyak yang belum mengetahui keberadaan Situs Gunung Padang yang merupakan mahakarya Tuhan yang luar biasa. Situs Gunung Padang merupakan peninggalan zaman megalithikum yang di dalam Gunung Padanag terdapat candi yang katanya lenih luas dari Borobudur. Situs Gunung Padang terdiri dari 5 undukan atau lantai yang setiap undukan/lantai memiliki arti.

Dulu Gunung Padang dijadikan tempat semedi atau bertapa. Menurut para ahli umur Situs Padang berkisar 10.000 tahun.

Hal yang menarik di Situs Gunung Padang ialah sisa zaman megalitikum yang berupa Menhir, Dolmen, dan batuan lainnya.

Tapi unntuk menuju ke Situs Padang harus melalui jalanan yang berliku dan rusak tapi ketika sampai di Puncak Gunung maka kita akan terkagum dengan Keindahan Mahakarya Situs Padang.

SEBUAH PERJALANAN KE SITUS GUNUNG PADANG MEGALITIKUM CIANJUR
Sumber: http://winnyradc.wordpress.com/2013/10/24/perjalanan-ke-situs-gunung-padang-megalitikum-cianjur


Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar

winnymarch
winnymarch
winnymarch Pro.
pd. 17 Des. 2013, 13.14

monggo citra dicoba :)

Suka 0
winnymarch
winnymarch
winnymarch Pro.
pd. 17 Des. 2013, 13.12

kesana jaa mudah kok

Suka 0
citrafasiki
citrafasiki
citrafasiki Newbie
pd. 2 Des. 2013, 4.12

next trip mau kesanaaa ahh hehe

Suka 0
winnymarch
winnymarch
winnymarch Pro.
pd. 18 Nov. 2013, 10.47

Sumber http://winnyradc.wordpress.com/2013/10/24/perjalanan-ke-situs-gunung-padang-megalitikum-cianjur/

Rincian Budget ke Situs Padang

-Transportasi ojek Motor = Rp 50.000 PP aku bayar Rp100.000 (si bocah hutang Rp50.000 tapi belum dibayar, cpd)

-Transportasi dari Jakarta ke Bogor Rp 4000 )dengan kereta api)

-Transportasi dari Bogor ke Cianjur (Rp30.000)

- Makan Rp21.000

-Guide Rp 20.000

-Tiket Masuk Gunung Padang Rp2000

Suka 0
winnymarch
winnymarch
winnymarch Pro.
pd. 18 Nov. 2013, 10.44

sudah kesana ketemu dengan Abah Dadik :)

Suka 0
Putri Tanjung Sari
Putri Tanjung Sari
Putri Tanjung Sari Newbie
pd. 17 Nov. 2013, 13.52

budgetnya berapa ya? soalnya ngebet bgt penegn kesana

Suka 0
Tito Rubianto Ramadhan
Tito Rubianto Ramadhan
Tito Rubianto Ramadhan Newbie
pd. 17 Nov. 2013, 11.01

saya waktu kemaren-kemaren sempat ke gunung padang. klo anda jadi ke ksana sih saran saya temui pak nanang, karna ia salah satu penjaga di gunung padang. anda bisa bertanya" mengenai sejarah tentang gunung padang. sekedar info aja :)

Suka 0

© backpackerindonesia.com