© backpackerindonesia.com
Start: 12 Des. 2013, 17.00
Galunggung, gunung yang memiliki ketinggian 2167 Mdpl dan pernah meletus dahsyat pada 5 april 1982, Selain mengeluarkan lahar panas dan menerbangkan jutaan meter kubik bebatuan, pasir vulkanik dengan radius ratusan kilometer juga mengakibatkan terbentuk kaldera kawah dan danau yang sangat mempesona keindahannya.
Ada yang mau gabung ngcamp santai di tepi danau sambil memancing ikan seperti di danau segara anak RINJANI dan siap melewati 620 anak tangga sebelum ke kaldera kawah…….??? Cekidot……..!!!!
Berikut kira – kira Itinarynya.
Jumat, 13 Desember 2013
20:00 – 22:00 : Kumpul di meting point pintu keluar kp.rambutan
22:00 – 04:00 : Perjalanan Jakarta – Tasikmalaya
Sabtu, 14 Desember 2013
04:00 – 04:30 : Sampai di terminal Indihiang tasikmalaya
04:30 – 06:00 : Istirahan, Shalat Shubuh.
06:00 – 07:00 : Sarapan dan bagi yang logisticsnya belum lengkap bisa belanja di pasar dekat terminal.
07:00 – 08:00 : Perjalanan ke gunung galunggung dengan mobil yang sudah di sewa.
08:00 – 08:30 : Sampai di lokasi, urus simaksi dan persiapan tracking 620 anak tangga.
08:30 – 09:30 : Tracking melewati 620 anak tangga.
09:30 – 10:00 : Sampai di kaldera kawah galunggung dan menikmati keindahannya.
10:00 – 11:00 : Tracking turun ke danau.
11:00 – 12:00 : Sampai di danau, istirahat, Shalat dan mendirikan tenda ( Disarankan untuk membawa pancingan karna di danau galunggung banyak terdapat ikan, atau bisa memebeli ikan dari hasil pancingan penduduk sekitar…….Bakar ikan depan tenda di tepi danau kayanya seru )
12:00 – 21:00 : acara bebas, bersantai di tepi danau, bakar ikan, explorasi area sekitar camping ground…Dll
21:00 – 04:30 : Masuk tenda…….ZZZZzzzzzzzzzz………..
Minggu, 15 Desember 2013
04:30 – 05:00 : Bangun dan shalat shubuh
05:00 – 08:00 : Berburu SUNRISE di kaldera kawah dan explorasi area sekitar kawah.
08:00 – 09:30 : Masak dan sarapan
09:30 – 10:00 : Packing dan persiapan kembali turun.
10:00 – 11:30 : Tracking kembali ke kaldera kawah dan menuruni anak tangga.
11:30 – 12:30 : Sampai di jalan aspal, istirahat, makan.
12:30 – 13:30 : Tracking ke pemandian air panas ( yang ga mau jalan kaki bisa menggunakan ojek ).
13:30 – 15:30 : Sampai di pemandian, shalat duhur, bersantai dan berendam menikmati kesegaran air panas.
15:30 – 16:00 : Bersih – bersih, shalat ashar dan bersiap kembali ke terminal.
16:00 – 17:00 : Kembali ke terminal indihiang ( di jalan bisa berhenti dulu untuk yang mau membeli oleh – oleh )
17:00 – 23:00 : Perjalanan Tasikmalaya – Jakarta / kota masing2.
Itenary di atas dapat berubah sewaktu-waktu menyesuaikan dengan kondisi saat di lapangan.
*Budget dan keterangan lengkap silahkan buka
http://denztravelers.blogspot.com/2013/11/santai-di-galunggung.html
Yang minat gabung silahkan hubungi di 0838 1592 9448 / 0867 1566 1399
Silakan login atau mendaftar untuk mengirim komentar
© backpackerindonesia.com
pd. 7 Des. 2013, 12.41
ud brp org nih pesertanya?
Balas Suka 0pd. 4 Des. 2013, 0.13
Hehe. . . Ga d omelin ko gan, cma nti minta bwain tenda aja....wkwkwk
Balas Suka 0pd. 3 Des. 2013, 8.58
mantau juga...mudah2an gak diomelin kaya yang diatas..
Balas Suka 0pd. 30 Nov. 2013, 18.32
???...
Balas Suka 0pd. 30 Nov. 2013, 0.20
Jng mantau trus ah gan. . . Kapan dong jointny. . .
Balas Suka 0pd. 29 Nov. 2013, 20.48
Ijin mantau gan.."
Balas Suka 0